Tentang Webinar
Di era digital, pengelolaan aset tradisional tidak lagi memadai. Pengelolaan aset yang efektif menjadi kunci untuk menjaga kelangsungan dan pertumbuhan perusahaan. Dengan manajemen aset yang tepat, perusahaan dapat memastikan bahwa semua aset tetap, mulai dari peralatan hingga properti, digunakan secara maksimal dan mendukung efisiensi operasional.
Oleh sebab itu, dalam rangka memberikan solusi yang efektif terhadap kebutuhan tersebut, kami mengundang Anda untuk mengikuti Webinar dengan tema: “How To Manage Your Fixed Assets In The Digital Era”
Webinar ini bertujuan untuk memperkenalkan TAG Samurai sebagai perangkat pelacakan baru dalam mengoptimalkan aset menggunakan teknologi modern seperti QR dan RFID sehingga pengelolaan aset menjadi lebih mudah, cepat, dan akurat, yang pada akhirnya akan meningkatkan efisiensi, menekan biaya, dan mendukung pertumbuhan perusahaan.
Live Webinar
How To Manage Your Fixed Assets In The Digital Era
- Waktu :
- Pukul :
- Rabu, 06 November 2024
- 10:00 - 12:00 WIB
- GRATIS