Ilustrasi keamanan siber berbasis AI untuk menangkal AI Cyberattack

Sulit Terdeteksi, AI Cyberattack Serang Banyak Perusahaan!

AI Cyberattack — Keamanan siber semakin menghadapi tantangan besar seiring dengan meningkatnya serangan yang memanfaatkan kecerdasan buatan (AI). Laporan terbaru dari SoSafe mengungkapkan bahwa 87% profesional keamanan siber melaporkan organisasi mereka mengalami serangan siber berbasis AI dalam setahun terakhir. Bahkan, 91% ahli memperkirakan ancaman ini akan terus meningkat secara signifikan dalam tiga tahun ke depan. …

Sulit Terdeteksi, AI Cyberattack Serang Banyak Perusahaan! Read More »

Ilustrasi hantu yang sedang menyerang keamanan siber di depan komputer untuk artikel Ghost Ransomware.

Ghost Ransomware Serang 70 Negara, Indonesia Harus Waspada!

Pemerintah Amerika Serikat mengeluarkan peringatan serius bagi tim IT di berbagai organisasi agar segera memperbarui sistem keamanan mereka. Ini menyusul serangan ransomware Ghost yang berhasil menjebol sistem di lebih dari 70 negara. Dalam laporan gabungan yang dirilis FBI dan Cybersecurity and Infrastructure Security Agency (CISA) pada 19 Februari, disebutkan bahwa kelompok peretas ini telah beraksi …

Ghost Ransomware Serang 70 Negara, Indonesia Harus Waspada! Read More »

Foto sekeranjang produk yang dijual bersamaan dalam bundles untuk menggambarkan topik artikel bundling adalah.

Bundling Adalah Trik Jitu Naikin Sales, Gini Caranya!

Bundling adalah — Sebagai seorang pengusaha atau pemilik retail, Anda pasti sudah familiar dengan tantangan dalam mengelola persediaan produk, menarik perhatian pelanggan, dan terus mencari cara untuk meningkatkan penjualan tanpa harus merusak margin keuntungan. Anda mungkin sudah mencoba berbagai strategi, dari diskon besar-besaran hingga promosi musiman, namun masih merasa ada yang kurang. Di situlah bundling …

Bundling Adalah Trik Jitu Naikin Sales, Gini Caranya! Read More »

Merchandising: Rahasia di Balik Toko yang Selalu Ramai!

Merchandising adalah kunci utama di balik pengalaman belanja yang nyaman dan menggugah selera. Pernahkah Anda masuk ke sebuah toko dan langsung tertarik dengan produk yang dipajang rapi, dengan pencahayaan yang pas dan promosi yang menarik? Atau mungkin Anda pernah berbelanja di minimarket dan tanpa sadar mengambil produk yang diletakkan tepat di depan mata? Itu semua …

Merchandising: Rahasia di Balik Toko yang Selalu Ramai! Read More »

Ilustrasi handphone tanpa daya di genggaman tangan untuk menggambarkan topik juice jacking adalah.

Juice Jacking adalah: Ancaman di Balik Charger Publik

Pernah kehabisan baterai di tempat umum dan langsung menggunakan charger ke port USB yang tersedia? Di bandara, kafe, atau stasiun, charger publik memang jadi penyelamat di saat darurat. Tapi, tahukah Anda bahwa di balik kemudahan itu, ada risiko besar yang mengintai? Fenomena ini disebut juice jacking, sebuah teknik peretasan yang memungkinkan hacker mencuri data atau …

Juice Jacking adalah: Ancaman di Balik Charger Publik Read More »

Alat produksi suatu manufaktur untuk menggambarkan topik idle time adalah.

Idle Time adalah: Penyebab, Dampak, dan Solusinya

Idle time adalah sesuatu yang sering terjadi di lantai produksi. Sebuah mesin yang seharusnya bekerja penuh, tetapi justru diam menunggu bahan baku. Atau pekerja yang siap mengoperasikan alat, namun terhambat karena ada pergantian shift. Situasi seperti ini mungkin tampak wajar, tetapi jika dibiarkan terus-menerus, idle time bisa berdampak pada efisiensi produksi dan meningkatkan biaya operasional. …

Idle Time adalah: Penyebab, Dampak, dan Solusinya Read More »

7 Aplikasi Manajemen Stok Barang Online Shop Gratis

Mengelola stok barang adalah tantangan utama bagi pemilik online shop. Untuk itu, aplikasi manajemen stok barang menjadi solusi yang sangat dibutuhkan untuk menjaga keakuratan dan efisiensi operasional. Kesalahan penghitungan stok bisa berakibat pada kelebihan pengeluaran atau kehilangan pelanggan, yang dapat dihindari dengan penggunaan aplikasi yang tepat. Kini, berbagai aplikasi stok barang tersedia, termasuk yang bisa …

7 Aplikasi Manajemen Stok Barang Online Shop Gratis Read More »

Ilustrasi hacker atau peretas yang sedang dijebak lewat honeypot.

Honeypot adalah Strategi Pengumpan Serangan Siber

Honeypot adalah salah satu strategi cerdas dalam dunia keamanan siber yang dirancang untuk mendeteksi, mempelajari, dan mencegah serangan siber. Di tengah ancaman siber yang semakin canggih, melindungi sistem dan data menjadi tantangan besar. Banyak orang, mulai dari pengelola jaringan hingga pemilik bisnis, merasa kesulitan menjaga keamanan dengan sumber daya terbatas. Artikel ini akan menunjukkan bagaimana …

Honeypot adalah Strategi Pengumpan Serangan Siber Read More »

Ilustrasi berkas dokumen purchase order (po) di atas meja kayu.

Purchase Order (PO): Fungsi, Contoh, & Masalah Umum

Purchase order (PO) adalah dokumen penting dalam bisnis yang memastikan transaksi antara pembeli dan penjual berjalan lancar, transparan, dan terorganisir. Selain menjadi dasar manajemen inventaris dan logistik, dokumen pesanan pembelian juga membantu mengurangi kesalahan manual dan ketidakefisienan dalam proses pembelian. Artikel ini akan membahas secara detail fungsi purchase order, cara membuat dan mengelolanya, hingga solusi …

Purchase Order (PO): Fungsi, Contoh, & Masalah Umum Read More »

Ilustrasi seseorang yang sedang mengaktifkan VPN (Virtual Private Network) tanpa mengetahui apakah VPN berbahaya.

Apakah VPN Berbahaya? Ini 7 Risiko & Solusinya!

Apakah VPN berbahaya? Atau justru solusi terbaik untuk melindungi privasi online Anda? Dengan meningkatnya risiko kebocoran data dan ancaman terhadap privasi digital, VPN menjadi pilihan populer untuk menjaga keamanan saat berselancar di internet. Namun, tidak semua VPN diciptakan setara. Jika salah memilih, bukan keamanan yang didapat, melainkan potensi risiko baru, seperti kebocoran data atau pelacakan …

Apakah VPN Berbahaya? Ini 7 Risiko & Solusinya! Read More »